
Program Literasi SDIT DARUL ABROR sebagai upaya menumbuhkan budi pekerti siswa yang bertujuan agar siswa-siswi dapat berpikir kritis dan memiliki budaya membaca dan menulis sehingga tercipta pembelajaran sepanjang hayat.
Mencetak Generasi Unggulan
Guru yang memiliki kinerja tinggi dapat meningkatkan kualitas pendidikan. Kinerja guru adalah salah satu faktor utama yang menentukan keberhasilan proses pendidikan di sekolah. SDIT DARUL ABROR senantiasa memfasilitasi guru-gurunya dalam meningkatkan mutu melalui beberapa kegiatan Spritual, Emosional dan Intelektual. Kegiatan Selengkapnya
Diikuti oleh 40 murid dari kelas 4 SDIT DARUL ABROR yang memenuhi kriteria dokcil, yaitu memiliki prestasi di bidang akademis, berbadan sehat, memiliki jiwa kepemimpinan dan bertanggung jawab, serta diizinkan oleh orang tua. Diharapkan setelah memperoleh pendidikan dan pelatihan, sesuai Selengkapnya
Dalam memperingati PHBN HUT RI ke 79 SDIT DARUL ABROR mengadakan kegiatan lomba dengan melibatkan seluruh siswa-siswi kelas 1-3 SDIT DARUL ABROR guna memeriahkan acara tersebut. Seluruh guru juga ikut meramaikan acara ini untuk mengedukasi anak-anak tentang berjuang seperti halnya Selengkapnya
Mukhoyyam At-Tarbawy merupakan kegiatan pramuka yang diikuti oleh anggota pramuka penggalang dari kelas 4 sampai dengan kelas 6. kegiatan ini diharapkan dapat membentuk karakter anak yang bermental kuat, berwawasan cerdas, berjiwa kepemimpinan dan berakhlakul karimah. Mukhoyyam at-tarbawy dilaksanakan setiap satu Selengkapnya
Torehan prestasi kembali datang dari siswa-siswi SDIT DARUL ABROR. Siswa-siswi SDIT DARUL ABROR turut berpartisipasi dalam lomba FTBI Tarkal yang diselenggarakan pada tanggal 10 Agustus 2024 dan berhasil meraih berbagai prestasi membanggakan. Lomba-lomba tersebut diikuti oleh siswa-siswi dari berbagai sekolah Selengkapnya